profil

Achmad Fitoyo

Kabupaten Sumba Timur

Nama saya Achmad Fitoyo, biasa dipanggil Otoy asal dari Blitar. Saya lulusan S2 Teknik Mesin Universitas Jember (UNEJ). Selama menempuh dunia pendidikan saya aktif di berbagai organisasi diantaranya yaitu: Yayasan Pencinta Alam, Paguyuban Mahasiswa Blitar, UKM Mobil Listrik, UKM Aeromodelling, dan mendirikan UKM MES (Mechanical Engineering Sorftware) yang berkaitan dengan software mesin, diantaranya yaitu : CAD (AutoCad, Inventor, Solidwork) CAM (CNC simulator, Mastercam) Analysis (Ansys, Inventor, Solidwork, Minitab, SPSS dll) Kegiatan yang sering saya ikuti yaitu: 

1. Yayasan Pencinta alam : Relawan bencana alam, baksos lingkungan, outbond dan pelatihan alam terbuka

2. Paguyuban Mahasiswa Blitar : Kegiatan sekolah alam untuk anak-anak SD, baksos anak-anak yatim

3. MES : Rutin mengadakan pelatihan software CAD, CAM dan Analysis


“Live for nothing or die for something”

Cerita Patriot

Memasak di Dapur Alam
01 October 2022
Terhipnotis Pulau Sumba
01 October 2022
Mensyukuri Nikmat Allah SWT
03 October 2022
Rumah dan Tangga
22 October 2022
Keluarga Cemara Sumba Timur
22 October 2022

Mitra Energi